Polres Barito Utara Gelar Apel Gabungan Operasi Lilin Telabang untuk Amankan Perayaan Natal dan Tahun Baru

- Jurnalis

Sabtu, 20 Desember 2025 - 04:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

๐—ท๐˜‚๐—น๐—ฎ๐—ป๐—ฑ๐—ถ-๐—ถ๐˜„๐—ฒ๐—ถ๐—น๐—ฒ๐—ฝ๐˜‚๐—ป๐—ฒ๐˜„.๐—ฐ๐—ผ๐—บ

Barito Utara, 19 Desember 2025 โ€“ Polres Barito Utara menggelar Apel Gabungan dalam rangka Operasi Lilin Telabang di wilayah hukum Polres Barito Utara, Jumat (19/12/2025) Malam.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kesiapan personel dan sarana prasarana guna mengamankan perayaan Natal dan Tahun Baru agar berjalan aman, tertib, dan kondusif.

Apel gabungan tersebut dipimpin oleh Kapolres Barito Utara AKBP SINGGIH FEBIYANTO, S.H., S.I.K., dan diikuti oleh personel TNI, Dinas Perhubungan, Satpol PP, serta instansi terkait lainnya. Kegiatan ini menjadi wujud sinergitas lintas sektoral dalam menciptakan stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di Kabupaten Barito Utara.

Baca Juga :  Sipropam Polres Barito Utara Laksanakan Pengawasan Pelayanan Penjagaan di Mako Polres

Polres Barito Utara menegaskan komitmennya untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat melalui peningkatan patroli, pengamanan tempat ibadah, pusat keramaian, jalur lalu lintas, serta lokasi rawan gangguan kamtibmas selama pelaksanaan Operasi Lilin Telabang.

Kapolres Barito Utara, AKBP Singgih Febiyanto, S.H., S.I.K.,melalui Kasubsipenmas Sihumas Polres Barito Utara, Iptu Novendra W.P., menyampaikan bahwa apel gabungan ini merupakan langkah awal untuk memastikan seluruh personel memahami tugas dan tanggung jawabnya dalam pelaksanaan operasi.

โ€œApel gabungan ini bertujuan untuk mengecek kesiapan personel, sarana, dan prasarana dalam rangka pengamanan Natal dan Tahun Baru. Polres Barito Utara siap memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat selama Operasi Lilin Telabang berlangsung,โ€ ujar Iptu Novendra W.P.

Baca Juga :  Satpolair Polres Barito Utara Giat Monitoring dan Berikan Imbauan Keselamatan di Pelabuhan

Lebih lanjut disampaikan, Polres Barito Utara akan mengedepankan langkah preventif dan humanis dalam pelaksanaan tugas, serta tetap melakukan penegakan hukum secara tegas dan profesional apabila ditemukan pelanggaran yang dapat mengganggu situasi kamtibmas.

Dengan dilaksanakannya Apel Gabungan Operasi Lilin Telabang ini, Polres Barito Utara berharap seluruh rangkaian perayaan Natal dan Tahun Baru di wilayah hukum Polres Barito Utara dapat berjalan dengan aman, lancar, dan kondusif, sehingga masyarakat dapat merayakannya dengan penuh rasa nyaman dan damai.

๐•›๐•ฆ๐•๐•’๐•Ÿ๐••๐•š-๐•š๐•จ๐•–๐•š๐•๐•–๐•ก๐•ฆ๐•Ÿ๐•–๐•จ๐•ค.๐•”๐• ๐•ž

 

Berita Terkait

Sejumlah Wartawan Membentuk Organisasi perkumpulan wartawan-BARUT
๐—ฃ๐—ฟ๐—ฎ๐—ธ๐—ถ๐—ฟ๐—ฎ๐—ฎ๐—ป ๐—ฐ๐˜‚๐—ฎ๐—ฐ๐—ฎ ๐˜„๐—ถ๐—น๐—ฎ๐˜†๐—ฎ๐—ต ๐—•๐—ฎ๐—ฟ๐—ถ๐˜๐—ผ ๐˜‚๐˜๐—ฎ๐—ฟ๐—ฎ ๐—ต๐—ฎ๐—ฟ๐—ถ ๐—ถ๐—ป๐—ถ
KODIM 1013/MTW GELAR KOFEE BREAK, AJANG PERKENALANย 
Komandan ๐—•๐—”๐—ง๐—”๐— ๐—”๐—— Satu komando Sampaikan Ucapan Natal dan Tahun Baru
Kepala Desa SEIRAHAYU ll Sampaikan Ucapan Selamat Tahun Baru kepada Warganya.
pelayanan dan bantuan kepada masyarakat di kawasan pelabuhan.
Pembangunan turap menutupi aliran sungai.
Keluarga besar-JULANDI/family dan jemaat Bukit harapan mengucapkan selamat hari raya Natal 25 Desember 2025 dan menyongsong tahun baru 1 Januari 2026.
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terbaru

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 20:41 WIB

Sejumlah Wartawan Membentuk Organisasi perkumpulan wartawan-BARUT

Kamis, 15 Januari 2026 - 05:52 WIB

๐—ฃ๐—ฟ๐—ฎ๐—ธ๐—ถ๐—ฟ๐—ฎ๐—ฎ๐—ป ๐—ฐ๐˜‚๐—ฎ๐—ฐ๐—ฎ ๐˜„๐—ถ๐—น๐—ฎ๐˜†๐—ฎ๐—ต ๐—•๐—ฎ๐—ฟ๐—ถ๐˜๐—ผ ๐˜‚๐˜๐—ฎ๐—ฟ๐—ฎ ๐—ต๐—ฎ๐—ฟ๐—ถ ๐—ถ๐—ป๐—ถ

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:58 WIB

KODIM 1013/MTW GELAR KOFEE BREAK, AJANG PERKENALANย 

Kamis, 1 Januari 2026 - 12:29 WIB

Kepala Desa SEIRAHAYU ll Sampaikan Ucapan Selamat Tahun Baru kepada Warganya.

Selasa, 30 Desember 2025 - 18:44 WIB

pelayanan dan bantuan kepada masyarakat di kawasan pelabuhan.

Jumat, 26 Desember 2025 - 10:29 WIB

Pembangunan turap menutupi aliran sungai.

Rabu, 24 Desember 2025 - 21:08 WIB

Keluarga besar-JULANDI/family dan jemaat Bukit harapan mengucapkan selamat hari raya Natal 25 Desember 2025 dan menyongsong tahun baru 1 Januari 2026.

Sabtu, 20 Desember 2025 - 04:58 WIB

Polres Barito Utara Gelar Apel Gabungan Operasi Lilin Telabang untuk Amankan Perayaan Natal dan Tahun Baru

Berita Terbaru

Barito utara

Sejumlah Wartawan Membentuk Organisasi perkumpulan wartawan-BARUT

Kamis, 15 Jan 2026 - 20:41 WIB

0-0x0-0-0#

Barito utara

KODIM 1013/MTW GELAR KOFEE BREAK, AJANG PERKENALANย 

Jumat, 9 Jan 2026 - 20:58 WIB

๐•”๐•–๐•ฃ๐•š๐•ฅ๐•’ ๐•œ๐•–๐•™๐•š๐••๐•ฆ๐•ก๐•’๐•Ÿ

ALASAN MENGAPA LELAKI BISA TERGILA GILA DENGAN ISTRI ORANG

Senin, 5 Jan 2026 - 05:10 WIB